Kumpulan Berita
Kris Dayanti berharap, tabungan tersebut bisa membantu kelancaran pesta pernikahan Azriel Hermansyah tahun depan.
Penyanyi Krisdayanti tak sungkan membeberkan konsep pernikahan putranya, Azriel Hermansyah, dengan Sarah Menzel. Rencananya, hari bahagia itu akan digelar pada 2026 mendatang.
Progres persiapan pernikahan Azriel dan Sarah Menzel sudah mencapai 30 persen.
Azriel Hermansyah mengaku bahwa ada banyak keraguan dan pertanyaan yang disampaikan netizen padanya, usai lamar Sarah Menzel.
Kris Dayanti mengatakan bahwa Azriel Hermansyah dan Sarah Menzel akan terlebih dahulu menyelesaikan pendidikan sebelum menikah.
Aurel Hermansyah meminta netizen untuk tidak mencari tahu pekerjaan apa yang dilakukan adiknya.
latar belakang keluarga Sarah Menzel, tunangan Azriel Hermansyah yang ternyata punya hotel mewah di Bali.
Apalagi, Sarah Menzel akhirnya dilamar Azriel Hermansyah, setelah pacaran selama kurang lebih 4 tahun.