Kumpulan Berita
Jasamarga mencatat sebanyak 684.200 kendaraan kembali ke wilayah Jabotabek pascaperiode libur tahun baru 2025.
Kepadatan kendaraan pada periode arus balik libur tahun baru 2025 terjadi di Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek. Untuk itu, atas diskresi dari pihak Kepolisian, PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) melakukan rekayasa lalu lintas (lalin).
Puncak arus balik libur Nataru terjadi pada Senin kemarin.
Ribuan pemudik asal Jawa Tengah dan Jawa Timur mulai memadati Stasiun Bandung, pada Senin (3/1/2022) pagi.
Kemenhub menerapkan kebijakan pengetatan aktivitas dan mobilitas masyarakat di masa libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2022.
Wisatawan yang meninggalkan Bali kebanyakan menuju ke sejumlah kota besar di Pulau Jawa.
Sebanyak 13 ribu orang penumpang pesawat meninggalkan Pulau Dewata melalui Bandara Ngurah Rai.
Pemudik diminta mengatur waktu perjalanan kembali dari mudik.