Kumpulan Berita
Kepala Dinas Perhubungan (Kadishub) DKI Jakarta, Syafrin Liputo bakal melakukan pemeriksaan oknum petugas derek yang diduga memalak sopir bajaj sebungkus rokok di kawasan Salemba, Jakarta Pusat.
Kepala Dinas Perhubungan (Kadishub) DKI Jakarta, Syafrin Liputo buka suara soal viral dugaan petugas derek menerima sebungkus rokok dari sopir bajaj di kawasan Salemba Raya, Jakarta Pusat.
Polisi menangkap tujuh pelaku pencurian bajaj di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat.
Polisi mengungkap kasus pencurian bajaj di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat yang terekam CCTV dan viral di media sosial.
"Belum mau bikin LP masih sibuk katanya. Kalau sudah senggang mau bikin LP," pungkasnya.
Sopir Bajaj sempat marah saat diingatkan petugas.
Nampak petugas kepolisian dan TNI juga telah mendatangi lokasi untuk melakukan olah TKP.
Sholihin (43 tahun), sopir bajaj bolak-balik menatap ke arah gerbang atau akses keluar-masuk Blok M Square.