Kumpulan Berita
Oleh karena itu, ia berjanji akan bertanggung jawab. Mirwan juga mengaku akan bekerja keras untuk memulihkan kepercayaan publik.
Presiden Prabowo Subianto telah memutuskan alokasi dana khusus untuk daerah terdampak, meningkat dari usulan awal.
Usulan Presiden Prabowo untuk mencabut Hak Guna Usaha yang saat ini diberikan kepada perusahaan
Bima Arya mengatakan, pemeriksaan tidak hanya dilakukan terhadap Bupati semata, tapi juga pejabat Pemerintahan di Kabupaten Aceh Selatan.
Nusron menegaskan bencana tersebut harus menjadi titik evaluasi serius bagi pemerintah untuk memperbaiki tata ruang agar kejadian serupa tidak terus berulang.
Keterbatasan APBD kini menjadi kendala serius bagi pemerintah daerah dalam menanggulangi bencana tersebut.
Bima Arya menjelaskan, bahwa Undang-Undang nomor 23 tahun 2014 Tentang Pemerintahan Daerah, tertera dengan jelas adanya kewajiban bagi Kepala Daerah, dalam hal ini larangan bagi Kepala Daerah dan sanksi-sanksi.
Presiden Prabowo Subianto mengambil keputusan taktis terkait kebutuhan mendesak warga terdampak saat bermalam di Aceh untuk memimpin langsung rapat penanganan bencana.