Kumpulan Berita
Karena rumahnya langganan banjir, Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto sempat terpikir ingin pindah dari Kota Bekasi.
Basuki Hadimuljono menyiapkan langkah penanganan darurat dan jangka panjang terkait banjir di Bekasi.
Sebanyak dua orang meninggal dunia saat banjir di Bekasi, Sabtu (20/2/2021) dini hari.
Warga bernama Rusmin Tardi (67) ini dievakuasi ke rumah sakit terdekat, yakni Rumah Sakit Mitra Pratama, Bekasi.
Menteri Basuki mengatakan pemerintah telah menyiapkan tujuh paket penanganan banjir.
HUJAN deras semalam menimbulkan banjir di mana-mana. Dari Bekasi, Jakarta hingga Tangerang.
Sebuah truk Mitsubishi warna kuning dengan nomor polisi B 9747 BDG terjebak banjir di Jalan Jatimekar, Jatiasih, Bekasi
Akses Jalan Raya Jatimekar, Jatiasih Kota Bekasi, tepatnya depan komplek Perumahan Bumi Nasio Indah dan Graha Indah terendam banjir.