Kumpulan Berita
Pantauan Okezone di lokasi satu unit mobil pompa milik Dinas Gulkarmat berada dilokasi untuk menyedot air dari aliran Ciliwung. Kemudian air dipergunakan untuk menyemprot lumpur yang cukup tebal.
Banjir menyisakan 85 RT dan 2 ruas jalan dengan ketinggian bervariasi.
Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung bertakziah ke rumah duka balita berinisial AA (3) yang hanyut saat proses evakuasi banjir menggunakan perahu karet.
BPBD Provinsi DKI Jakarta mencatat ribuan jiwa mengungsi di 25 titik akibat banjir kiriman pada Senin 3 Maret dan Selasa 4 Maret 2025.
Kapusdatin BPBD Provinsi DKI Jakarta, M Yohan mengatakan, ratusan RT dan sejumlah ruas jalan masih terendam banjir.
Bocah berusia 3 tahun berinisial A hanyut terseret banjir di Kebon Baru, Tebet, Jakarta Selatan.
Polri melalui jajaran Polda Metro Jaya dan Polres setempat, turun langsung membantu warga yang terdampak banjir di sejumlah wilayah di Bekasi dan Depok.
Banjir masih menggenangi di beberapa kelurahan seperti di Jakarta Selatan, Jakarta Timur dan Jakarta Barat hingga malam hari ini Selasa (4/3/2025).