Kumpulan Berita

Banjir Sumatera.


Nusantara
18 December 2025

Percepat Pemulihan Warga, Huntara di Sumbar Mulai Direalisasikan Pemerintah

Pemerintah mulai merealisasikan pembangunan hunian sementara (huntara) bagi masyarakat terdampak bencana di sejumlah wilayah Sumatera Barat sebagai bagian dari upaya percepatan pemulihan pascabencana.

Nusantara
18 December 2025

Ratusan Madrasah dan Pesantren Terdampak Bencana di Aceh dan Sumatera

Kementerian Agama (Kemenag) menyiapkan bantuan untuk pemulihan pascabencana, khususnya bagi fasilitas pendidikan dan layanan keagamaan yang terdampak banjir dan longsor di sejumlah provinsi di Pulau Sumatera.

Nusantara
18 December 2025

Bendera Putih Berkibar di Aceh, Simbol Duka dan Harapan di Tengah Bencana

Situasi pascabencana banjir bandang dan longsor di Aceh menyisakan pilu. Kondisi yang belum sepenuhnya pulih membuat warga mengibarkan bendera putih sebagai simbol duka dan harapan.

Nusantara
18 December 2025

TNI AU Angkut 14 Ton Cabai Petani Bener Meriah ke Medan

Pesawat milik TNI terus membantu pengangkutan hasil bumi petani yang terdampak bencana di Aceh. Kali ini, pesawat Hercules A-1339 milik TNI Angkatan Udara mengangkut sebanyak 14.000 kilogram cabai serta komoditas pertanian lainnya dari Kabupaten Bener Meriah menuju Medan, Sumatera Utara.

Nusantara
18 December 2025

Jembatan Bailey di Bireuen Segera Operasional, Warga: Sangat Membantu Aktivitas Kami

Pembangunan jembatan bailey di Kabupaten Bireuen, Aceh, yang menjadi salah satu prioritas Presiden RI Prabowo Subianto, ditargetkan rampung pada pekan ini. Hingga Senin (15/12/2025), progres pembangunan jembatan telah mencapai 85?n diperkirakan dapat beroperasi secara optimal mulai Kamis (18/12/2025).

Nasional
17 December 2025

Gibran Temui Pengungsi Gayo Lues, Janji Percepat Pasokan Listrik dan BBM

Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka menyatakan, pemerintah terus mengupayakan pemenuhan kebutuhan dasar masyarakat Kabupaten Gayo Lues pascabencana, termasuk pasokan listrik dan bahan bakar minyak (BBM).

Nasional
17 December 2025

Bencana Sumatera, GMNI: Percepat Pembangunan Ekonomi Hijau Berbasis Pendekatan Ekologi

Bencana di sejumlah wilayah Sumatera menjadi refleksi penting perlunya percepatan pembangunan ekonomi hijau berbasis pendekatan ekologi politik.

Nasional
17 December 2025

Pemerintah Kirim 600 Dokter ke Wilayah Terdampak Bencana Sumatera

Pemerintah akan mengirimkan tenaga medis ke wilayah terdampak bencana di Aceh, Sumatera Utara dan Sumatera Barat.