Kumpulan Berita
Empat bangunan yang berada di kawasan Puncak, Kabupaten Bogor disegel dalam rangka pengawasan. Bangunan tersebut diduga melanggar aturan dan menjadi salah satu penyebab banjir yang terjadi di wilayah Jakarta.
Jembatan Sungai Oyo yang terletak di Desa Tuwuna, Kecamatan Mandrehe, Kabupaten Nias Barat, Sumatera Utara putus total setelah tersapu banjir akibat hujan deras
Beberapa komponen utama CVT harus dibersihkan setelah menerabas banjir.
Berikut beberapa potret kondisi pasca banjir di Jabodetabek yang telah dirangkum oleh Okezone dari sejumlah akun media sosial, Kamis (6/3/2025).
AHY melakukan pengecekan banjir di Kemang Pratama, Bekasi, Jawa Barat, Kamis (6/3/2025).
Sebanyak 15 ekor kambing milik warga yang terdampak banjir di Jakarta Selatan dievakuasi oleh Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Sudin Gulkarmat) Jakarta Selatan. Kambing-kambing tersebut dipindahkan dari kandang yang terendam ke lokasi yang lebih aman menggunakan perahu karet.
Banjir sedalam 4 meter menerjang kawasan Bekasi sejak Selasa 4 Maret 2025. Kini banjir tersebut terlah surut dan meninggalkan lumpur tebal hingga susah dibersihkan warga.
Pelajari asal usul Bekasi dan sejarah perkembangan kota ini dari masa ke masa. Temukan informasi menarik tentang perjalanan Bekasi yang kini menjadi kota metropolitan yang penting di Indonesia