Kumpulan Berita

banjir


Megapolitan
27 menit lalu

Hujan Deras Guyur Jakarta, 1 RT dan 8 Ruas Jalan Tergenang

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mencatat satu RT, dan delapan ruas jalan tergenang usai hujan deras yang melanda wilayah Jakarta dan sekitarnya, pada Kamis (22/1/2026).

Megapolitan
38 menit lalu

Pemotor Lewat Trotoar Terobos Macet di Matraman saat Hujan Deras

Sejumlah pemotor lewat trotoar menerobos macet di Matraman saat hujan deras.

Megapolitan
43 menit lalu

Banjir Genangi Daan Mogot–Flyover Pesing, Lalu Lintas Arah Grogol Macet

Banjir dilaporkan menggenangi ruas Jalan Daan Mogot hingga Flyover Pesing, Jakarta Barat, Kamis pagi (22/1/2026). Akibatnya, arus lalu lintas di sekitar lokasi mengalami kemacetan, terutama ke arah Grogol.

Nasional
21 January 2026

Korban Tewas Bencana Sumatera Tembus 1.200 Orang, 113.903 Mengungsi

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyampaikan jumlah korban tewas akibat bencana di Aceh, Sumatera Barat dan Sumatera Utara terus bertambah menjadi 1.200 orang.

Nasional
20 January 2026

Prabowo Cabut Izin 28 Perusahaan di Aceh, Sumut, dan Sumbar Imbas Bencana

Presiden Prabowo Subianto resmi mencabut izin 28 perusahaan yang bergerak di sektor kehutanan, pertambangan, dan perkebunan di Provinsi Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat.

Kampus
20 January 2026

UGM Jalankan Respons Pemulihan Pascabanjir Aceh

Universitas Gadjah Mada (UGM) menjalankan respons pemulihan pascabencana banjir besar di Aceh melalui pendekatan kebencanaan terpadu dan berlapis.

Megapolitan
20 January 2026
RCTI Channel
20 January 2026

Banjir Rendam Pati, Bupati Sudewo Kena OTT KPK

Hujan deras beberapa hari menjadikan sejumlah wilayah di Kabupaten Pati, Jawa Tengah, terendam banjir. Banjir juga meluas di lima kecamatan Kabupaten Karawang, Jawa Barat, serta Pekalongan, Jawa Tengah.

Megapolitan
20 January 2026

Tanggul Sungai Citarum Jebol di Muaragembong Bekasi, Permukiman Warga Terendam

Tanggul Sungai Citarum jebol di Kampung Bendungan, RT 03/05, Desa Pantai Bakti, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Senin 19 Januari 2026 malam.