Kumpulan Berita
Sri Mulyani Indrawati mengatakan aturan untuk insentif PPN ditanggung pemerintah (PPN DTP) akan segera diresmikan pada November.
Pemerintah menyiapkan sejumlah insentif untuk mendorong sektor properti tanah air.
Pemerintah menyiapkan insentif pajak berupa PPN ditanggung pemerintah atas rumah/properti dengan harga di bawah Rp2 miliar.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan industri properti bakal diberikan insentif berupa potongan pajak PPN untuk pembelian unit rumah.