Kumpulan Berita
Seperti diketahui, pertempuran antara tentara dan RSF berkecamuk setiap hari.
Seorang pejabat kesehatan negara bagian Khartoum mengatakan sedikitnya 22 orang tewas.
Sejumlah saksi mata mengungkapkan pesawat militer terdengar pada Rabu (21/6/2023) pagi.