Kumpulan Berita
Kasus investasi bodong binary option Binomo dan judi online yang melibatkan Indra Kesuma alias Indra Kenz.
Bareskrim akan menangkap, menahan, dan melacak aset dalam penanganan kasus dugaan penipuan binary option dan robot trading.
Indra Kenz mengatakan, peristiwa yang dialaminya menjadi pembelajaran bagi masyarakat Indonesia untuk memilih investasi.
Ketua Satuan Tugas (Satgas) Waspada Investasi (SWI) Ringan L Tobbing menegaskan akan terus memanggil influencer yang masih berani mempromosikan binary option atau produk investasi yang tidak mendapatkan izin dari otoritas terkait.
Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) temukan aliran uang tindak pidana berupa investasi ilegal masuk ke kantong balita
Ivan Yustivandana menduga penerima dana tersebut merupakan pemilik dari platform 'Binomo' yang berlokasi di Kepulauan Karibia.
PPATK) mengungkapkan bahwa aliran dana investasi ilegal seperti binary option, robot trading, dan forex trading.
Nodiewakgenk trader viral yang kini jadi kuli dan pura-pura miskin ternyata pernah merendahkan orang-orang gaji UMR.