Kumpulan Berita

Bpbd Bogor


Megapolitan
17 May 2025

Puluhan Rumah Warga di Bogor Terdampak Angin Kencang dan Tanah Amblas

Puluhan rumah warga di Desa Pangradin, Kecamatan Jasinga, Kabupaten Bogor, Jawa Barat rusak terdampak angin kencang dan tanah amblas.

Megapolitan
9 March 2025

Rumah Lantai 3 Ambruk di Kota Bogor, Dua Orang Terluka

Rumah ambruk terjadi di wilayah Kelurahan Cikaret, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor. Dua orang mengalami luka-luka dalam kejadian ini.

Megapolitan
5 March 2025

Cerita Haru Ibu dan Balitanya Jadi Korban Longsor di Bogor

Balita berusia 11 bulan meninggal dunia dan sang ibu luka berat usai menjadi korban TPT yang longsor menimpa rumahnya di wilayah Bogor Utara, Kota Bogor.

Megapolitan
3 March 2025

Selamatkan Nyawa Istri yang Terbawa Arus Banjir di Puncak Bogor, Asep Dilaporkan Hanyut

Asep Mulyana (59), dilaporkan hilang terbawa arus banjir di wilayah Desa Citeko, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bogor. Saat ini, tim SAR gabungan masih melakukan pencarian.

Megapolitan
3 March 2025

BPBD Catat 423 Warga di Cisarua Bogor Terdampak Banjir, 4 Orang Terluka

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) mencatat sebanyak 423 orang yang terdampak banjir di Kampung Pensiunan, Desa Tugu Selatan, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bogor.

Megapolitan
Jum'at 28 Februari 2025 09:51 WIB

Diguyur Hujan Deras, Warga Cileungsi Bogor Terendam Banjir Setinggi 1,5 Meter

Banjir menggenangi pemukiman warga di wilayah Desa Situsari, Kecamatan Cileungsi, Kabupaten Bogor. Banjir tersebut disebabkan luapan anak Sungai Cibarengkok karena hujan deras.

Megapolitan
Kamis 27 Februari 2025 00:24 WIB
Megapolitan
Senin 24 Februari 2025 19:28 WIB

TPT di Ciawi Bogor Longsor Timpa Rumah, 3 Orang Jadi Korban

Tembok penahan tanah (TPT) longsor dan menimpa rumah warga di Ciawi, Kabupaten Bogor. Tiga orang mengalami luka-luka dalam kejadian ini.