Kumpulan Berita

Bulog


Economy
11 March 2025

Serap Gabah Rp6500, Tani Merdeka: Terimakasih Presiden Prabowo

Kebijakan Presiden Prabowo Subianto untuk meningkatkan harga pembelian gabah kering panen (GKP) menjadi Rp6.500 per kilogram melalui Perum Bulog telah membawa angin segar bagi petani

Hot Issue
11 March 2025

Prabowo Beri Bulog Rp16,6 Triliun, untuk Apa?

Pemerintah melalui Kementerian Keuangan telah mengalokasikan dana sebesar Rp16,6 triliun dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara.

Hot Issue
2 March 2025

Stok 1,9 Juta Ton Beras Siap Penuhi Kebutuhan Ramadhan 2025

Perum Bulog memastikan stok beras dalam keadaan aman untuk memenuhi kebutuhan masyarakat hingga akhir Ramadhan 2025

Hot Issue
Sabtu 15 Februari 2025 10:00 WIB

Bulog dan Perpadi Sepakat Serap Gabah Petani Setara 2,1 Juta Ton Beras

Andi Amran Sulaiman menegaskan komitmennya dalam menjaga kesejahteraan petani dengan memastikan serapan gabah setara 2,1 juta ton beras.

Hot Issue
Sabtu 15 Februari 2025 08:09 WIB

Masih Ada Gabah Petani di Bawah HPP, Bulog Diminta Terus Aktif

Bulog diminta terus aktif menyerap gabah petani. Di mana saat ini harga gabah di beberapa daerah masih di bawah Harga Pembelian Pemerintah (HPP).

Economy
Jum'at 14 Februari 2025 14:23 WIB

Guru Besar IPB dan Pakar Pangan Universitas Andalas Optimis Mayjen Novi Bawa Perubahan Besar di Bulog

Guru besar fakultas pertanian IPB University sekaligus ketua umum Asosiasi Bank Benih dan Teknologi Tani Indonesia (AP2TI), Dwi Andreas Santosa menilai performa Bulog dibawah kepemimpinan Mayor Jenderal (Mayjen), Novi Helmy Prasetya akan membawa perbuahan besar.

Nasional
Senin 10 Februari 2025 21:04 WIB

TNI Teken Kerjasama dengan Bulog Dukung Stabilitas Pangan Nasional

Penandatanganan perjanjian antara Perum Bulog dengan TNI berisikan tentang dukungan Tentara Nasional Indonesia dalam pengadaan gabah dan beras dalam negeri tahun 2025.

Hot Issue
Senin 10 Februari 2025 19:05 WIB

Alasan Erick Thohir Angkat Mayjen TNI Novi Helmy Jadi Dirut Bulog, Ternyata Gegara Gabah

Erick Thohir menjelaskan penunjukan Mayjen Novi Helmy Prasetya sebagai Direktur Utama Perum Bulog merupakan pilihan