Kumpulan Berita
BULOG menggelar kegiatan doa bersama di Masjid Al-Balag, kompleks perumahan BULOG Pos Pengumben, Jakarta.
Direktur Utama Perum Bulog, Ahmad Rizal, memastikan ketersediaan beras di DKI Jakarta berada dalam kondisi aman. Tercatat stok beras di Ibu Kota tercatat mencapai 290 ribu ton sehingga masyarakat diminta tidak khawatir akan kekurangan pasokan.
Badan Pangan Nasional (Bapanas) buka suara soal Harga beras di Indonesia bagian Timur terpantau masih relatif tinggi pada Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025/2026. Bapanas mengatakan bahwa ini tidak lepas dari tantangan geografis di wilayah tersebut.
Viral di media sosial video aksi penjarahan di gudang Bulog Sarudik, Sibolga, Sumatera Utara. Dalam video tampak massa menyerbu gudang dan membawa keluar bhan pangan seperti beras dan minyak goreng.
PT Adhi Karya (Persero) Tbk (ADHI) menyambut baik rencana pemerintah dalam mempercepat pembangunan 100 gudang
Perum Bulog buka suara soal kabar adanya gabah petani yang tidak terserap di Desa Pombula Jaya, Kabupaten Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara.
Induk Koperasi Pedagang Pasar (Inkoppas) memperingatkan, rencana peningkatan status Perum Bulog menjadi kementerian
Perum BULOG meraih penghargaan Anugerah Inspiratif Tahun 2025: Swasembada Pangan ??" Inovasi Logistik Pangan Digital Nasional.