Kumpulan Berita
Komisi III DPR RI bakal membawa nama lima Komisioner dan Anggota Dewan Pengawas (Dewas) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) periode 2024-2029, yang baru disepakati untuk dibawa ke dalam Rapat Paripurna, pada pekan depan.
Komisi III DPR RI sepakat memilih lima anggota Dewan Pengawas (Dewas) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) periode 2024-2029. Keputusan itu diambil dengan proses voting.
Diketahui, pernyataan tersebut disampaikan Wakil Ketua KPK, Johanis Tanak saat fit and proper test calon pimpinan Lembaga Antirasuah periode 2024-2029.
Ketua Komisi III DPR RI Habiburokhman mengaku, pihaknya dilema untuk memilih Calon Pimpinan (Capim) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).