Kumpulan Berita
Indonesia Chef Association (ICA) kembali menggelar ajang bergengsi Chef Expo 2025. Acara tahunan ini akan diikuti oleh para chef profesional dan deretan celebrity chef ternama, serta selalu menjadi salah satu event kuliner yang dinantikan masyarakat Indonesia.