Kumpulan Berita
Pengendara diimbau untuk tetap berhati-hati.
Jasa Marga Transjawa Tol kembali memberlakukan rekayasa lalu lintas berupa contraflow di KM 47-65 Tol Jakarta-Cikampek, Senin (31/3/2025). Pemberlakuan rekayasa lalu lintas dilakukan untuk mengurai kepadatan lalu lintas.
Jasamarga Transjawa Tol menerapkan rekayasa lalu lintas berupa contraflow, di ruas jalan tol Jakarta-Cikampek arah Jakarta.