Kumpulan Berita
KPK menyita total tiga unit tanah dan bangunan dalam perkara ini. Aset-aset ini diduga milik salah satu tersangka dan didapatkan dari tindak pidana korupsi pengurusan dana hibah untuk Pokmas dari APBD Pemprov Jawa Timur tahun 2021-2022.
Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjadwalkan pemanggilan terhadap eks Ketua DPRD Jawa Timur (Jatim), Kusnadi.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjadwalkan pemeriksaan 20 saksi terkait kasus dugaan korupsi pengurusan dana hibah untuk Kelompok Masyarakat (Pokmas) dari APBD Jawa Timur (Jatim) 2021??"2022.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjadwalkan pemanggilan terhadap Anggota DPR RI Fraksi Gerindra, Anwar Sadad, pada Rabu (8/1/2025).
Terkait barang yang disita, Juru bicara berlatar belakang penyidik itu belum bisa membeberkan secara detail. Pasalnya, masih dilakukan analisis.
Keduanya diduga terlibat baku pukul saat rapat internal Bawaslu yang membahas anggaran dana hibah di Kantor Bawaslu Banyuasin.
Sri Mulyani Indrawati mencatat LDKPI atau Indonesian AID menyalurkan hibah Rp140,45 miliar.
Ganjar Pranowo memberikan perhatian khusus kepada para pengajar agama non formal di Jateng dengan mengucurkan anggaran Rp1,2 triliun.