Kumpulan Berita

Danantara


Hot Issue
15 August 2025

Prabowo Singgung Danantara untuk Dorong Hilirisasi dan Turunkan Pengangguran

Presiden Prabowo Subianto membentuk Badan Pengelola Investasi Danantara Indonesia (SWF) untuk mempercepat investasi, hilirisasi, dan menciptakan jutaan lapangan kerja berkualitas. Langkah ini sejalan dengan upaya pemerintah memperkuat kemandirian ekonomi dan menekan angka pengangguran yang kini terendah sejak 1998.

Hot Issue
14 August 2025

Hipmi: Danantara Beri Pendanaan ke Agrinas Sesuai Tata Kelola

Direktur Utama Agrinas Pangan Joao Angelo De Sousa Mota telah mengundurkan diri dari jabatannya dengan alasan proses administrasi yang panjang dan bertele-tele.

Hot Issue
12 August 2025

Dirut Agrinas Mundur, Prabowo Minta Birokrasi Tak Berbelit-belit

Presiden Prabowo memberi pengarahan mengenai birokrasi dalam pemerintah. Dia meminta urusan birokrasi tidak dipersulit dan berbelit-belit.

Hot Issue
12 August 2025

Dirut Agrinas Mundur, Joao Angelo: Mohon Maaf, Khususnya kepada Petani

Direktur Utama PT Agrinas Pangan Nusantara Joao Angelo De Sousa Mota mengundurkan diri

Hot Issue
11 August 2025

Didukung Danantara, Intip Strategi Pertamina Perkuat Ketahanan Energi Nasional

PT Pertamina (Persero) memperkuat ketahanan energi serta mendorong tumbuhnya ekonomi nasional, sesuai target Asta Cita Pemerintah Indonesia.

Hot Issue
11 August 2025

CEO Danantara: Pasar Modal Indonesia Beri Peran pada Pertumbuhan Ekonomi RI 

CEO Danantara Indonesia yang juga Menteri Investasi dan Hilirisasi, Rosan Roeslani, menyampaikan apresiasi dan harapannya terhadap perkembangan pasar modal Indonesia.

Hot Issue
5 August 2025

Danantara Bereskan Utang Kereta Cepat Whoosh, Rosan: Kita Ingin Tuntas

BPI Danantara bakal segera mengambil langkah restrukturisasi utang proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung atau Whoosh.

Hot Issue
5 August 2025

Danantara Hapus Tantiem-Insentif Komisaris BUMN, Istana: Manajemen Harus Diperbaiki

Mensesneg buka suara soal penghapusan tantiem bagi komisaris BUMN yang diberlakukan Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara.