Kumpulan Berita
Aliansi mahasiswa melakukan aksi bakar keranda dan ban dalam aksi demonstrasi menolak kenaikan harga BBM di kawasan Patung Kuda.
Massa dari Aliansi BEM Tanah Air membakar spanduk sebelum membubarkan diri saat demo tolak kenaikan harga BBM.
Kali ini, massa berasal dari Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM). Diperkirakan jumlahnya mencapai 800 orang.
Polres Metro Jakarta Pusat selam empat hari melakukan pengawalan unjuk rasa (Unras) tolak harga Bahan Bakar Minyak
Untung Budiharto mengatakan, wilayah DKI Jakarta hingga saat ini dalam kondisi aman dan kondusif tanpa gangguan yang berarti.
Massa mahasiswa menerobos pertahanan kepolisian di unjuk rasa tolak kenaikan harga BBM di Patung Kuda, Jalan Medan Merdeka Barat.
Sebanyak 5.800 aparat gabungan dikerahkan untuk mengawal demo di Jakpus.
Massa pedemo tolak kenaikan harga BBM di Padang buka jalan untuk ambulans melintas.