Kumpulan Berita
Presiden Prabowo Subianto memberikan respons terkait permintaan para kader Gerindra yang memintanya untuk maju lagi di Pemilu 2029.
Presiden RI Prabowo Subianto menghadiri penutupan Kongres ke-VI Partai Demokrat pada malam hari ini Selasa (25/2/2025).
Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani turut hadiri acara penutupan Kongres ke-VI Partai Demokrat di Hotel Ritz Carlton, Pacific Place, Jakarta Pusat, Selasa (25/2/2025) malam.
Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menyinggung upaya percobaan kudeta ke partainya. Hal itu disampaikan dalam acara Kongres VI di Pacific Place, Jakarta Pusat, Senin (24/2/2025).
Presiden Prabowo Subianto dikabarkan akan menghadiri Kongres ke-VI Partai Demokrat, di Hotel Ritz Carlton, Jakarta Selatan. Sedianya, Prabowo akan hadir saat penutupam kongres Partai Demokrat.
Presiden Keenam Indonesia, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengenang Pemiilihan Presiden (Pilpres) 2014 yang saat itu dirinya masih menjabat sebagai Presiden Indonesia.
Ketua Majelis Tinggi Partai (MTP) Demokrat, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengumpulkan sebanyak 38 Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrat di kediamannya di Cikeas, Bogor, Jawa Barat.
Ketua Majelis Tinggi Partai (MTP) Demokrat, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) bersilaturahmi dengan 38 Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrat di kediamannya di Cikeas