Kumpulan Berita
Arus lalu lintas (lalin) di Jalan Raya Margonda, Depok, terpantau padat pada Senin (5/1/2026) pagi, seiring kembalinya aktivitas para pekerja di sejumlah wilayah usai libur Natal dan Tahun Baru (Nataru).
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) melakukan pembongkaran separator beton jalur cepat dan jalur lambat di Jalan Raya Margonda