Kumpulan Berita
Prabowo menunjuk Bimo Wijayanto sebagai Direktur Jenderal Pajak dan Djaka Budi Utama sebagai Direktur Jenderal Bea dan Cukai
Djaka Budi merupakan Jenderal Kopassus yang saat ini menjabat Sekretaris Utama BIN.
Isu pergantian Direktur Jenderal Pajak (DJP) dan Direktur Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) semakin menguat
Selain itu, Dirjen Pajak diisukan juga akan diganti oleh Bimo Wijayanto.
Kementerian Keuangan (Kemenkeu) buka suara soal isu pergantian Direktur Jenderal Pajak serta Direktur Jenderal Bea dan Cukai.
Tersendatnya impor bahan baku maupun ekspor produk Sritex atau PT Sri Rejeki Isman Tbk (SRIL).
Baru-baru ini nilai harta kekayaan Askolani tersebar di media sosial dan jadi perbincangan
Kemenkeu buka suara soal seorang netizen yang mengaku harus membayar bea masuk hingga Rp31 juta untuk pembelian sepatu.