Kumpulan Berita
Presiden Prabowo Subianto dijadwalkan melakukan kunjungan kenegaraan ke Amerika Serikat (AS) dalam waktu dekat
Donald Trump memenangi Pemilihan Presiden (Pilpres) AS 2024. Trump berhasil mengalahkan calon dari Partai Demokrat, Kamala Harris.
Para pemimpin dunia mengucapkan selamat kepada Donald Trump atas kemenangan pada Pilpres AS 2024.
Capres dari Partai Republik, Donald Trump memenangi Pemilihan Presiden (Pilpres) AS 2024 berdasarkan hasil hitung cepat.
Sekjen NATO (North Atlantic Treaty Organization) Mark Rutte mengucapkan selamat kepada Donald Trump karena terpilih sebagai presiden Amerika Serikat (AS).
Donald Trump kembali resmi menjadi Presiden Amerika Serikat (AS) usai menang dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) AS 2024.
Menurut Fox News, calon presiden dari Partai Republik ini sudah meraih 277 dari 270 electoral vote yang dibutuhkan untuk menang.
Nilai tukar (kurs) Rupiah sore ini melemah 84 poin atau 0,53% ke level Rp15.832