Kumpulan Berita
Sosoknya lekat dengan saree dan populer lewat lagu Boneka dari India, pada akhir tahun ‘50-an.
Ellya Khadam, pelopor dangdut Indonesia menjadi ikon Google Doodle hari ini, Sabtu (23/10/2021).