Kumpulan Berita
Motor-motor generasi terbaru keluaran Honda disebut siap menggunakan BBM dengan campuran etanol hingga 10 persen (E10).
Pemerintah memutuskan akan melakukan pencampuran etanol 10% untuk bahan bakar minyak (BBM).
Bahlil Lahadalia mengatakan, kandungan etanol dalam BBM merupakan hal yang lazim di berbagai negara.
Bahlil Lahadalia menyampaikan Presiden Prabowo Subianto menyetujui mandatori campuran etanol 10 persen untuk bahan bakar minyak (BBM)
SPBU swasta seperti Shell, Vivo dan BP batal membeli BBM Pertamina karena kandungan etanol.
Banyak negara telah mengadopsi BBM campuran etanol untuk mengurangi emisi gas buang dan mendukung energi terbarukan. Amerika Serikat, Brasil, Uni Eropa, dan Asia adalah beberapa contohnya. Indonesia pun turut serta dalam tren ini.
Pertamina Patra Niaga buka-bukaan soal kandungan etanol dalam Bahan Bakar Minyak (BBM).
Kandungan etanol untuk bahan bakar minyak (BBM) sudah lazim dilakukan di luar negeri.