Kumpulan Berita
Didominasi jenis suede, 5 model sepatu ini makin {stylish} dipadu jeans. Celana Jeans menjadi salah satu item fesyen yang tak lekang oleh waktu dan mudah dipadukan dengan berbagai gaya.
Supermodel dunia, Gigi Hadid, membuat gebrakan yang mengejutkan banyak orang. Gigi melakukan perubahan gaya rambut besar-besaran yang baru saja ia tunjukkan di awal tahun 2026.
Sebuah tas belanja kanvas seharga US$3 dari supermarket Amerika Serikat, Trader Joe?? s, kini mengalami transformasi yang tak terduga.
Luna Maya memiliki cara tersendiri untuk memasuki tahun baru di 2026. Dia memilih mengubah tampilan rambutnya.
Mata bengkak adalah bagian yang nyaris selalu hadir dalam rutinitas pagi. Biasanya hadir dengan lingkaran hitam yang membengkak dan kelopak mata yang tampak kendur.
Menyambut tahun 2026, banyak pencinta mode mulai melirik kembali isi lemari pakaian mereka. Menata ulang pakaian dasar di awal tahun kini jadi cara paling simpel untuk upgrade gaya tanpa ribet dan tanpa harus mengikuti tren yang cepat berganti.
Bhavitha Mandava, seorang perempuan berusia 25 tahun dari Hyderabad, mencetak sejarah. Dia menjadi model India pertama yang membuka peragaan bergengsi Chanel Metiers d?? Art 2026.
HighEnd Magazine bersama MNC Channels melalui Celebrities TV kembali menggelar "I Fashion Festival & The Masterpiece 2025". Ajang fashion tahunan ini menjadi wadah bagi para desainer lokal untuk menampilkan kreasi terbaik mereka, sekaligus memperkuat peran industri fashion Indonesia di tanah air. Acara ini digelar pada Senin (8/12/2025) di Studio RCTI+, Kebon Jeruk, Jakarta Barat.