Kumpulan Berita
Polda Metro Jaya akan memanggil pelapor dalam laporan yang menyeret komika Pandji Pragiwaksono. Pandji dilaporkan terkait dugaan pencemaran nama baik buntut materi stand up comedy bertajuk Mens Rea.