Kumpulan Berita
Presiden Prabowo Subianto memberikan santunan kepada keluarga prajurit yang gugur menjelang peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 TNI, di Monas, Jakarta.
Kabar duka menyelimuti Tentara Nasional Indonesia (TNI) karena kehilangan tiga prajurit saat pelaksanaan rangkaian kegiatan HUT ke-80 TNI.
Kabar duka menyelimuti Tentara Nasional Indonesia (TNI) karena kehilangan tiga prajurit saat pelaksanaan rangkaian kegiatan HUT ke-80 TNI.
Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) TNI, Mayjen TNI (Mar) Freddy Ardianzah, berjanji akan mengevaluasi secara menyeluruh rangkaian gelaran HUT ke-80 TNI. Pernyataan ini menyusul insiden tewasnya dua prajurit TNI selama rangkaian kegiatan tersebut.
Menteri Pertahanan (Menhan), Sjafrie Sjamsoeddin mengatakan, Praka Zaenal Mutaqim akan mendapat santunan dan kenaikan pangkat luar biasa.
Pratu Johari Alfarizi, anggota Komando Cadangan Strategis (Kostrad) meninggal dunia usai terjatuh dari tank di Jalan Medan Merdeka.
Kronologi bermula saat Johari dan kru rangkaian defile alutsista HUT ke-80 TNI tengah melaksanakan pergeseran materil.
Prajurit Komando Cadangan Strategis (Kostrad), Pratu Johari Alfarizi, tewas usai jatuh dari tank pada Sabtu 4 Oktober 2025 menjelang HUT ke-80 TNI.