Kumpulan Berita
Pengadilan Negeri Jakarta Pusat kembali menggelar sidang gugatan perdata terkait keabsahan ijazah Wakil Presiden RI, Gibran Rakabuming Raka. Agenda sidang kali ini adalah penyerahan bukti terkait kewenangan mengadili atau kompetensi absolut.
Pengamat Kebijakan Publik, Bonatua Silalahi menggugat Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) ke Komisi Informasi Pusat (KIP) lantaran dokumen informasi publik yang ia minta tidak diberikan.
Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) menyampaikan dokumen penyertaan ijazah Wakil Presiden Gibran Rakabuming merupakan dokumen rahasia atau informasi publik yang dikecualikan.
Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat kembali menggelar sidang gugatan perdata ijazah SMA Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka.
Pakar Telematika Roy Suryo bersama rekannya, Rismon Sianipar dan Tifauzia Tyassuma (Dr. Tifa), melakukan audiensi dengan Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI pada Kamis (23/10/2025).
Menurut Subhan, apabila ada penambahan kuasa, maka kuasa sebelumnya harus dicabut.
Ahli Digital Forensik Rismon Sianipar hingga advokat Kurnia Tri Royani melobi dengan petugas keamanan
Roy Suryo membawa salinan Surat Keterangan (SK) yang menyatakan Gibran telah menyelesaikan pendidikan grade 12 di UTS Insearch, Sydney, Australia.