Kumpulan Berita
Perhelatan SPOTLIGHT Indonesia 2024 telah sukses dihelat mulai 12 sampai 15 Desember 2024 di Assembly Hall, Jakarta Convention Center.
Perhelatan Spotlight Indonesia kembali diselenggarakan oleh Indonesia Fashion Chamber (IFC). Spotlight 2024 mengusung tema Culture Fusion diselenggarakan di Assembly Hall, Jakarta Convention Center (JCC) selama tiga hari sejak 12-15 Desember 2024.
Kain tenun merupakan salah satu wastra Indonesia yang memiliki ciri khas tersendiri. Teknik pembuatan kain sampai pengukiran motif tenun ini membutuhkan waktu dan proses yang tidak bisa sebentar.
Lisa Fitria membongkar sisi gelap modest fashion di Indonesia.
MUFFEST+ 2024 Road to IN2MF memberikan pengalaman berbelanja dengan semangat travel in style menuju panggung dunia.
Jakarta Muslim Fashion Week atau JMFW 2025 siap digelar pada 9 hingga 12 Oktober 2024 di ICE BSD, Tangerang.
Pencinta mode dimanjakan dengan presentasi pengolahan kain tradisional yang lebih modern.
Indonesian Fashion Chamber (IFC) melantik 16 member baru di acara January Board Meeting (JBM) 2024. Siapa sajakah?