Kumpulan Berita

investasi


Market Update
30 January 2026 16:18 WIB

Pemerintah Naikkan Limit Investasi Dana Pensiun dan Asuransi di Pasar Modal Jadi 20%

Pemerintah menaikkan limit investasi dana pensiun dan perusahaan asuransi di pasar modal dari sebelumnya 8% menjadi 20%.

Market Update
29 January 2026

Kupas Tuntas Fitur MotionTrade di IG Live MNC Sekuritas: Unboxing MotionTrade Pro Sore Ini!

Instagram Live MNC Sekuritas: ?? Unboxing MotionTrade Pro” pada Kamis (29/1/2026) pukul 16.00 WIB bersama Channel Development & Partnership MNC Sekuritas Risky Arya P Padang.

Hot Issue
27 January 2026

Pesan Purbaya ke Investor: Jangan Takut Investasi di Indonesia

Menteri Keuangan RI Purbaya Yudhi Sadewa mengajak investor untuk tetap percaya diri menanamkan modal di Indonesia. Ia menilai prospek ekonomi nasional masih sangat kuat.

Hot Issue
22 January 2026

Prabowo Pamer Cabut Izin 28 Perusahaan Perusak Lingkungan di WEF 2026: Paling Berani

Presiden Prabowo Subianto menegaskan komitmennya untuk menjunjung tinggi supremasi hukum yang adil.

Hot Issue
22 January 2026

RI Gandeng Qatar Garap Industri Pertahanan Sebesar Rp37,95 Triliun

Industri pertahanan Indonesia dan Qatar jalin kerja sama senilai 2,3 miliar dollar AS atau setara Rp37,95 triliun. Kesepakatan ini menjadi bagian dari upaya modernisasi sistem pertahanan Indonesia dengan dukungan pembiayaan dan teknologi dari Qatar.

Hot Issue
22 January 2026

Prabowo Bawa Oleh-Oleh Investasi Rp90 Triliun dari Inggris

Presiden Prabowo Subianto telah menuntaskan rangkaian kunjungan kerjanya di Inggris dengan membawa sejumlah oleh-oleh capaian konkret yang berdampak langsung bagi kepentingan nasional pada Rabu (21/1/2026). Mulai dari komitmen investasi miliaran poundsterling, kerja sama strategis di sektor maritim, hingga penguatan pendidikan tinggi.

Market Update
21 January 2026

Ayo Bangun Masa Depan Finansial sejak Dini Lewat Workshop Investor Pemula MNC Sekuritas Sabtu Ini

Jangan lewatkan workshop investor pemula ?? Cerdas Finansial Sejak Dini, Membangun Masa Depan Lewat Pasar Modal” pada Sabtu (24/1/2026) pukul 9.30 WIB

Hot Issue
18 January 2026

Dunia Gonjang-ganjing, Danantara Susun Strategi Tarik Investasi untuk Tanam Modal di RI

Konflik dan ketegangan geopolitik global turut memberi dampak terhadap minat investasi, termasuk ke Indonesia.