Kumpulan Berita
Indonesia dipastikan mendapat tambahan 12% saham PT Freeport Indonesia (PTFI) secara cuma-cuma, meningkatkan kepemilikan menjadi 63,2%. Kesepakatan ini merupakan hasil negosiasi terkait perpanjangan izin usaha pertambangan khusus (IUPK) setelah 2041.
Menteri Investasi Rosan Roeslani optimis Indonesia akan menjadi anggota OECD dalam 2-3 tahun. Hal ini sejalan dengan keterbukaan RI terhadap kerja sama ekonomi global di tengah dinamika geopolitik. Keterlibatan dalam RCEP, IPEF, dan BRICS menunjukkan komitmen penguatan ekonomi nasional.
IHSG ditutup melemah pada sesi pertama perdagangan, tertekan aksi jual investor pada saham-saham berkapitalisasi besar. Sektor keuangan, infrastruktur, properti, kesehatan, dan konsumer siklikal menjadi pemberat indeks. Apa penyebab dan bagaimana dampaknya?
Negara hadir dalam memberikan kepastian investasi kepada para pelaku usaha stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) swasta di Indonesia.
IHSG ditutup menguat 29,39 poin ke level 8.169,28 pada perdagangan Selasa (7/10/2025). Sektor energi dan infrastruktur menjadi pendorong utama, sementara saham ASLI, TRIN, dan FOLK menjadi top gainers.
Dua Galeri Investasi Bursa Efek Indonesia (GI BEI) binaan MNC Sekuritas berhasil meraih penghargaan dalam acara Investor Protection Month (IPM) 2025.
MNC Asset Management bersama Financial Planner Andhika Widjojo memberikan edukasi investasi di tengah ketidakpastian ekonomi global melalui IG Live. Tips investasi aman dan efektif dibahas untuk membantu masyarakat menentukan langkah investasi yang tepat. Ada hadiah reksa dana untuk penanya terbaik!
IHSG menguat pada sesi I perdagangan Selasa (7/10/2025), naik 0,53% ke level 8.182. Sektor energi memimpin penguatan, dengan transaksi mencapai Rp17,6 triliun. Saham ASLI, TRIN, dan FOLK menjadi top gainers.