Kumpulan Berita
Minum jus jeruk saat pilek sudah lama dipercaya bisa mempercepat penyembuhan. Kandungan vitamin C yang tinggi membuat minuman ini identik dengan daya tahan tubuh.
Jus jeruk bukan hanya minuman segar untuk melepas dahaga. Minuman kaya vitamin C, kalium, dan antioksidan ini ternyata memiliki manfaat besar untuk menjaga kesehatan jantung.