Kumpulan Berita
Kepala Korps Lalu Lintas Polri (Kakorlantas), Irjen Agus Suryonugroho, memastikan kasus mobil Patwal Polantas yang menyenggol kendaraan lain di Jalan Tol telah ditangani.
Kakorlantas Polri Irjen Agus Suryonugroho menyebut arus balik Natal dan Tahun Baru (Nataru) berjalan aman dan lancar. Bahkan, angka kecelakaan juga mengalami penurunan yang signifikan.
Kakorlantas Polri, Irjen Pol Agus Suryonugroho, menyebut terjadi peningkatan jumlah kendaraan yang meninggalkan Jakarta melalui jalan tol pada periode Natal 2025 dan Tahun Baru 2026. Kenaikan tersebut tercatat lebih dari 11 persen.
Polri memprediksi pergerakan arus balik Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025/2026 mengalami pergeseran waktu. Jika sebelumnya arus balik diperkirakan terjadi pada 2 Januari, kini puncaknya diprediksi berlangsung pada 4 Januari 2026.
Agus mengimbau para pengusaha angkutan barang dan pengemudi kendaraan sumbu tiga untuk mematuhi kebijakan tersebut.
Kakorlantas Polri Irjen Pol Agus Suryonugroho mengimbau seluruh pemangku kepentingan (stakeholder), dan masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan serta disiplin berlalu lintas, khususnya selama periode Natal dan Tahun Baru (Nataru), guna mencegah terulangnya kecelakaan lalu lintas fatal seperti yang terjadi di ruas Tol Krapyak, Semarang, Jawa Tengah, yang menewaskan 16 orang.
Polri siap melaksanakan reformasi pelayanan publik di bidang registrasi dan identifikasi kendaraan bermotor.
Direktorat Registrasi dan Identifikasi (Ditregident) Korlantas Polri melakukan revitalisasi mendukung arah reformasi Polri di bidang pelayanan publik.