Kumpulan Berita
Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa menanggapi pernyataan Presiden ke-7 Indonesia Joko Widodo (Jokowi) soal Kereta Cepat Jakarta-Bandung (Whoosh)
Anggota Komisi III DPR RI Abdullah, menyatakan dukungannya terhadap langkah KPK menyelidiki dugaan mark up proyek Kereta Cepat Jakarta??"Bandung (Whoosh).
KPK menegaskan, progres perkara ini berjalan positif dan tidak ada kendala dalam penyelidikan kasus itu.
Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) buka suara terkait KPK yang melakukan penyelidikan terkait dugaan korupsi mark up proyek kereta cepat Jakarta-Bandung Whoosh.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memastikan tengah melakukan penyelidikan terkait dugaan mark-up proyek Kereta Cepat Jakarta??"Bandung (KCJB) atau Whoosh. Lembaga antirasuah itu mengungkap bahwa penyelidikan telah dimulai sejak awal 2025.
Presiden ke-7 Republik Indonesia, Joko Widodo (Jokowi) akhirnya angkat bicara terkait polemik Kereta Cepat Jakarta??"Bandung (Whoosh) yang belakangan menjadi sorotan publik.
Purbaya Yudhi Sadewa menegaskan bahwa pembayaran utang proyek kereta cepat Whoosh tidak seharusnya dibebankan kepada APBN.
COO Danantara, Dony Oskaria menyebut ada banyak opsi yang bisa diambil untuk menyelesaikan masalah utang kereta cepat Whoosh. Ia memastikan bahwa Pemerintah akan mengambil opsi terbaik.