Kumpulan Berita
Peningkatan dan kontribusi pertumbuhan UMKM dan koperasi nasional melalui penyediaan penjaminan yang inovatif dan kompetitif terus didukung.
Pemerintah menyediakan lahan yang cukup untuk dapat dikelola oleh koperasi melalui program Reforma Agraria dan Perhutanan Sosial.
Masih terjadinya praktik rentenir berkedok koperasi, mendorong Kemenkop UKM untuk meningkatkan pelatihan bagi aparatur pembina dan pendamping koperasi.
Tanggung renteng merupakan pola pengelolaan anggota koperasi dalam usaha simpan pinjam. Pola ini diperkenalkan oleh Mursia Zaafril Ilyas.
Semangat ekonomi kolaborasi ini sudah sesuai dengan marwah dari koperasi yang mendasarkan diri pada saling kerjasama untuk memenuhi kebutuhan.
Deputi Bidang Pengawasan selaku Unit Pelaksana pengawasan Koperasi-Koperasi di Indonesia, terus berupaya untuk menyempurnakan sistem pengawasan koperasi.
Kemenkop UKM mendorong koperasi peternak sapi dan koperasi susu di Kuningan untuk membangun pabrik pupuk dan gas berbasis kotoran sapi