Kumpulan Berita

Krakatau Steel


Hot Issue
12 January 2026

Percepat Hilirisasi dan Ekspor, Krakatau Steel (KRAS) Perkuat Produksi Baja

PT Krakatau Steel (Persero) Tbk (KRAS) menandatangani perjanjian pemenuhan pasokan produk baja Cold Rolled Coil (CRC) dengan PT Tata Metal Lestari.

Hot Issue
31 December 2025

Beda dengan PHK Massal, Ini Penjelasan Golden Handshake Krakatau Steel

PT Krakatau Steel (Persero) Tbk memberlakukan kebijakan golden handshake (GSH) bagi karyawan.

Market Update
25 December 2025

RUPSLB Krakatau Steel (KRAS) Rombak Direksi, Ini Susunan Terbarunya

PT Krakatau Steel (Persero) Tbk (KRAS) mengumumkan susunan direksi dan komisaris terbaru.

Hot Issue
24 November 2025

Danantara Mau Selamatkan Krakatau Steel (KRAS), Ini Dampaknya

Ryan Kiryanto menilai positif upaya penyehatan PT Krakatau Steel (Persero) Tbk (KRAS) oleh BPI Danantara.

Hot Issue
14 November 2025

Danantara Siap Suntik Modal ke Krakatau Steel, Berapa Nilainya?

BPI Danantara melalui PT Danantara Asset Management (DAM) siap menyalurkan dana ke PT Krakatau Steel Tbk (KRAS)

Hot Issue
30 October 2025

Hapus Tantiem Komisaris BUMN, Ini Rencana Bisnis Krakatau Steel (KRAS)

Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (Danantara Indonesia) telah menerbitkan kebijakan melalui edaran dengan Nomor S-063/DI-BP/VII/2025 yang secara resmi menghapus tantiem dan insentif terkait kinerja bagi anggota dewan komisaris BUMN dan anak usahanya.

Hot Issue
17 October 2025

Restrukturisasi Utang Krakatau Steel, Ini Dampaknya ke Industri Baja Nasional

PT Krakatau Steel (KS) saat ini dinilai jauh lebih baik, diyakini kembali menjadi tulang punggung industri baja nasional.

Hot Issue
9 October 2025

Krakatau Steel Minta Modal Rp8,2 Triliun, Begini Kata Bos Danantara

Danantara angkat bicara terkait rencana permohonan tambahan modal senilai USD500 juta atau setara Rp8,2 triliun yang diajukan PT Krakatau Steel (Persero).