Kumpulan Berita
Komika Sammy Notaslimboy menilai, sebagai seorang seniman akan bekerja di area dekonstruksi.
Menurutnya, kritik justru penting untuk membantu pemerintah mengevaluasi kebijakan yang telah dijalankan.
Cinta Kuya menuai hujatan netizen usai curhat tentang penjarahan rumahnya. Gaya bahasa Cinta yang dinilai amburadul menjadi bahan kritikan pedas warganet. Curhatan dianggap hanya menjual kesedihan dan tak berisi permintaan maaf.
Di tengah isu pengunduran diri, Menteri Keuangan Sri Mulyani menegaskan komitmennya menjalankan tugas negara dengan integritas, amanah, dan kejujuran. Ia menekankan pentingnya sistem demokrasi yang beradab dan siap menerima kritikan.
Ari Lasso geram dengan WAMI karena royalti yang diterima hanya Rp700 ribu dan salah transfer. Ia menyindir WAMI yang dinilai tidak kredibel dan berpotensi merugikan musisi.
Viral 2 siswa mengkritik pemerintah terkait pemasangan jalur pemandu (guiding block) yang justru mengarah langsung ke sungai.