Kumpulan Berita
Viral seseorang diamankan di KRL karena diduga melakukan pelecehan seksual. Pria paruh baya itu kedapatan melakukan dugaan pelecehan terhadap penumpang perempuan di dalam kereta.
Perjalanan KRL Commuter Line lintas Tanah Abang??"Rangkasbitung (Green Line) mengalami gangguan operasional pada Kamis (22/1/2026). Gangguan ini disebabkan oleh kendala pada tiang Listrik Aliran Atas (LAA) yang terdampak longsor di jalur KA antara Stasiun Maja dan Stasiun Tigaraksa.
Saat ini, perjalanan Commuter Line dari arah Stasiun Tigaraksa menuju Stasiun Maja sudah mulai bisa melintas.
VP Corporate Secretary KAI Commuter Karina Amanda menuturkan, aksi berbahaya yang dilakukan pengguna sempat diketahui oleh petugas stasiun pada sekitar pukul 17.50 WIB.
Penumpang itu loncat dari peron ketika ada KRL masuk ke Stasiun Gondangdia.
Berdasarkan informasi yang didapat, penumpang yang tewas tersebut berjenis kelamin perempuan.
Hujan deras yang mengguyur wilayah Ibu Kota mengakibatkan sejumlah titik jalur rel kereta api tergenang banjir. Kondisi tersebut membuat sejumlah perjalanan KAI Commuter Line terganggu karena lintasan tidak dapat dilalui.
Layanan KRL Commuter Line di Stasiun Jakarta Kota kembali beroperasi normal setelah sebelumnya sempat terganggu akibat genangan air, Minggu (18/1/2026) pagi.