Kumpulan Berita
Kerusuhan narapidana terjadi di Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti, Kabupaten Musi Rawas, Sumatera Selatan.
Polisi masih melakukan penyelidikan pasca-kerusuhan di Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti di Kabupaten Musi Rawas, Sumatera Selatan.
Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan (Imipas) Agus Andrianto mengklaim bahwa kondisi Lapas Narkotika Muara Beliti, Musi Rawas, Sumatera Selatan (Sumsel) sudah kondusif usai terjadinya kerusuhan.
Kerusuhan terjadi di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Muara Beliti di Kabupaten Musi Rawas, Sumatera Selatan, Kamis (8/5/2025) sekitar pukul 09.30 WIB.