Kumpulan Berita
Sebanyak empat orang anggota TNI yang meninggal dunia akibat kegiatan pemusnahan amunisi tidak layak pakai di Desa Sagara, Kecamatan Cibalong, Kabupaten Garut,
Kapuspen TNI, Mayjen Kristomei Sianturi menyebut, amunisi kadaluwarsa yang hendak dimusnahkan berupa granat hingga mortir yang sudah melewati masa pakai atau kadaluwarsa.
Warga diminta menjauh dari lokasi kegiatan pemusnahan bahan peledak di Desa Sagara, Kecamatan Cibalong, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
Ledakan terjadi ketika pemusnahan amunisi TNI tak layak pakai atau usang di Garut, Jawa Barat.
Korban meninggal dan luka-luka dalam peristiwa itu sudah dibawa ke RSUD Pameungpeuk.