Kumpulan Berita
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan program magang berbayar yang termasuk dalam paket stimulus ekonomi pemerintah akan diluncurkan pada 15 Oktober mendatang.