Kumpulan Berita
Dua pasang calon kepala daerah di Malang raya yang diusung oleh Partai Perindo, resmi ditetapkan sebagai kepala daerah terpilih.
Berdasarkan informasi yang dihimpun, peristiwa penganiayaan ini terjadi di depan toko Donatello Women, yang berada di Jalan Raya Dieng, Kelurahan Bareng, Kecamatan Klojen, Kota Malang
Kasi Humas Polres Malang, AKP Ponsen Dadang Martianto mengatakan, korban Fatoni Yusro (28), ditemukan dalam kondisi meninggal dunia setelah mengalami kecelakaan di lokasi kejadian.
Pengemudi mobil Honda Jazz yang tertangkap kamera ponsel pengendara lain di Malang mengenakan plat Nopol Jepang akhirnya terungkap.
Sebuah mobil diduga menggunakan plat Nopol Cina, namun ada yang menyebutnya juga plat Nopol Jepang di Kota Malang viral di media sosial.
Menurutnya, pelaku sudah diamankan oleh petugas tapi belum diketahui identitasnya.
Perempuan keturunan Tionghoa asal Malang mencintai budaya Jawa hingga pernah tampil dua jam di depan Presiden Republik Indonesia pertama Ir. Soekarno.
Jalan alternatif dari Kota Malang ke Gunung Bromo sempat terganggu akibat banjir setinggi satu meter.