Kumpulan Berita
Sebagai barang bukti, sebanyak 26 unit motor berbagai merek diamankan dari tersangka.
Pasangan suami istri (pasutri) bernama Ari Gunawan (27) dan Ragil Dianti (28) warga Jalan Pratu Boes, Kelurahan Paalmerah.
Pelaku ditangkap saat sedang berkerja sebagai buruh bangunan di apartemen.
Pelaku beraksi dengan rekannya di Jakarta, tapi yang satunya berhasil kabur.
Warga Desa Rantau Alai, Kabupaten Merangin, Jambi dibuat heboh. Pasalnya, dua orang maling dibuat ketakutan hingga tak memakai celana.
Seorang maling dihukum dengan cara ditarik pakai motor.