Kumpulan Berita
Presiden Prabowo Subianto menegaskan semua masyarakat Indonesia tidak ada yang kebal hukum.
Seorang pemuda berinisial RP (23) ditangkap polisi karena nekat mencuri dua unit handphone (HP) di rumah tetangganya yang sedang melaksanakan takziah.
Barang bukti yang berhasil diamankan meliputi CPU, printer Canon, amplifier TOA, serta beberapa perangkat audio.
Seorang pria berinisial EW (59) menjadi korban pencurian hingga handphone miliknya raib. Pelaku melakukan aksinya dengan modus berpura-pura tabrakan.
Martuasah menuturkan, korban lalu mencurigai pelaku karena membawa kantong plastik hitam. Korban mengejar dan menghentikan Langkah Hendra, lalu bergegas memeriksa isi kantong plastic hitam yang ditenteng Hendra.
Aksi pencurian rumah kosong terjadi di wilayah Cimahpar, Kecamatan Bogor Utara, Kota Bogor. Rumah istri wartawan dibobol maling hingga mengalami kerugian belasan juta rupiah.
Peristiwa itu terjadi di sebuah kluster perumahan di Desa Sidorahayu, Kecamatan Wagir, Malang, pada Selasa (14/1/2025) lalu.
Sebuah rumah di Gang Jati No. 78B RT 6/2, Ratujaya, Cipayung, Depok dibobol kawanan maling pada Jumat 10 Januari 2025.