Kumpulan Berita
Mayapada Healthcare Group menggandeng kontraktor China State Construction Engineering Corporation (CSCEC) untuk mengembangkan fasilitas kesehatan di Indonesia. Pembangunan Tower 3 Mayapada Hospital Jakarta Selatan (MHJS) ini akan menjadi rumah sakit swasta terbesar dan terluas di Indonesia.