Kumpulan Berita
Mayat seorang pria tanpa identitas ditemukan tergeletak di pinggir Tol Jagorawi KM 30, Bogor, pada Senin 10 November 2025 malam. Jenazah tersebut ditemukan dalam kondisi mulut, tangan, dan kaki terikat.
Mayat tersebut diperkirakan berumur 60 tahun. Bahkan, saat ditemukan masih dalam kondisi memakai pakaian lengkap.