Kumpulan Berita
Menag mengatakan, jangan pernah menolak jenazah Covid-19 selama pemakaman dilakukan sesuai ketentuan protokol kesehatan.
Salat Tarawih cukup dilakukan secara individual atau berjamaah bersama keluarga inti di rumah.
Menteri Agama Fachrul Razi menawarkan seluruh asrama haji di Indonesia, untuk dimanfaatkan sebagai rumah sakit.
Menurut Menag Fahcrul Razi, dengan saling mengenal, manusia akan saling menghormati dan bekerja sama dalam banyak hal.
Isra Miraj bukti Kemahakuasaan Allah yang luar biasa.
Para dokter dan perawat yang menjalankan tugasnya dalam situasi darurat seperti saat ini merupakan pahlawan.
Ijtima Jamaah Dunia Zona Asia yang sedianya digelar di Gowa, Sulawesi Selatan pada 19 Maret 2020 akhirnya dibatalkan
Menag juga mengimbau agar masyarakat untuk sementara waktu tidak melakukan kontak fisik.